Simak Penyebab & Cara Mengatasi Rem Mobil yang Blong

icon 24 May 2022
icon Admin

        5. Nyalakan Lampu Hazard dan Bunyikan Klakson

Sesuai dengan fungsinya, lampu hazard digunakan untuk memberikan sinyal darurat pada kendaraan lain. Jika lampu hazard dirasa kurang, Anda juga dapat membunyikan klakson agar kendaraan di sekitar lebih tahu dan dapat menjauh dari kendaraan Anda.

        6. Jangan Matikan Mesin Mendadak

Mematikan mesin secara mendadak adalah hal yang harus dihindari saat rem mobil tidak berfungsi. Jika Anda tetap melakukannya, mobil akan sulit untuk terus melaju.

        7. Menabrak Benda yang Lunak